logo

Panglima TNI: Kalau ke Kota Madiun Dulu itu, Nglencer

Selasa, 14 Maret 2023

MADIUN – Gelaran pagelaran wayang kulit rangkaian Karya Bakti Skala Besar juga berlangsung di Kota Madiun. Pagelaran berlangsung di Korem 081 Dhirotsaha Jaya, Sabtu (11/3) malam. Panglima TNI Laksamana TNI Yudo Margono juga hadir dalam gelaran tersebut. ‘’Wayang kulit ini kita gelar di dua tempat, di Kabupaten dan Kota. Ini sebagai wujud sinergi TNI dengan masyarakat. Sinergi jangan hanya digaungkan tetapi harus diimplementasikan. Ini salah satu mewujudkannya,’’ kata panglima TNI.*(kmf/pressphoto.id)

error: