MADIUN – Kegiatan assessment yang dilakukan tim asesor Universitas Terbuka sebagai tindak lanjut pengajuan proposal Tugas Akhir Program Doktor Wali Kota Madiun Maidi terus berlanjut. Senin (13/3), pimpinan DPRD Kota Madiun, OPD, LSM dan perwakilan media massa dijadwalkan bertemu dan melakukan sesi wawancara dengan tim asesor.*(kmf/pressphoto.id)